Sebelum King the Land, Ini Drakor yang Dibintangi Lee Jun-ho
kabarportal.com – Lee Jun-ho tentu sudah tak asing lagi bagi penggemar K-Pop. Dia merupakan bagian dari 2PM dan ternyata, pria tersebut tidak saja lihai dalam olah vokal.
Mungkin sebagian orang tahu Lee Jun-ho membintangi drakor King the Land (2023) saja padahal dia juga sempat membintangi beberapa drama sebelum itu.
Lee Jun-ho mulai menjajal bakat aktingnya dalam film Cold Eyes tahun 2013. Kemudian pada 2016 dia membintangi drakor Memory.
[the_ad id=”1399″]
Nah berikut ini adalah rekomendasi drakor yang dibintangi Lee Jun-ho.
Daftar Isi
Work of Love (2018)
Mengisahkan tentang Seo Poong yakni seorang koki hotel. Dalam perjalanannya, sang koki pun harus dipecat dari hotel tersebut lantaran sebuah kasus.
Pasca dipecat dari hotel, kemudian dirinya menjadi co-owner pada sebuah restoran bernama Hungry Wok.
[the_ad id=”1399″]
The Red Sleeve (2021)
Bercerita tentang hubungan cinta antara putra mahkota dengan seorang dayang diistana.
Perdebatan pun di mulai ketika Seong Deok-im menolak menjadi selir sang putra penerus takhta kerajaan.
[the_ad id=”1399″]
Confession (2019)
Drama Korea ini dibitangi Jun-ho sebelum wajib militer. Drakor ini mengusung genre drama kriminal.
Rain or Shine (2017)
Berkisah pada seorang bernama Lee Kang-doo yang memiliki mimpi menjadi bintang lapangan hijau.
[the_ad id=”1399″]
Namun belum sempat mewujudkannya, dia tertimpa masalah serius yakni cedera parah usai kecelakaan.
Itulah drama Korea atau drakor yang dibintangi oleh Lee Jun-ho sebelum King the Land.
ikuti kami di Google News
0 Reviews
ikuti kami di Google News