DENPASAR, KABARPORTAL.COM – Sebagai wujud kepedulian terhadap komunitas lokal, Kayon Pasawitran menggelar aksi sosial di Yayasan Sayangi Bali, Denpasar. Kegiatan ini menghadirkan momen penuh makna dengan berbagai bentuk bantuan yang diberikan kepada anak-anak asuhan yayasan. Read More